Saturday 9 March 2013

Profil Lengkap Sergio Ramos



Nama Lengkap : Sergio Ramos Garcia
Tempat Lahir : Sevilla, Spanyol
Tanggal Lahir : 30 Maret 1986
Kebangsaan : Spanyol
Posisi : Bek
Klub : Real Madrid

Profil Lengkap Sergio Ramos - Sergio Ramos Garcia lahir di Sevilla, Spanyol, pada 20 Maret 1986. Dia adalah seorang pemain sepakbola profesional yang menghuni klub Real Madrid dan juga menjadi salah satu punggawa inti tim nasional Spanyol.

Posisi asli Ramos sebenarnya adalah bek kanan, namun semenjak kedatangan Jose Mourinho sebagai pelatih, Ramos diplot mengisi posisi bek tengah. Ramos adalah tipe bek yang kerap membantu serangan, namun juga fokus saat bertahan.

Ramos mendapat sponsor pribadi dari salah satu brand peralatan olahraga terkemuka di dunia, Nike.

Ramos mengawali karir sepakbolanya di akademi sepakbola Sevilla. Dia baru melakukan debutnya bersama Sevilla pada usia 18 tahun kala Sevilla tunduk dari Deportivo La Coruna. Lalu Ramos pindah ke Real Madrid pada musim 2005 dengan banderol 27 juta pounds dengan kontrak selama delapan musim.

Gelar juara 

Klub 
- Liga Spanyol: 2006-07, 2007-08
- Piala Super Spanyol: 2008

Internasional 
- Piala Eropa U-19: 2004
- Piala Eropa: 2008

Gelar pribadi 

- UEFA's Best new player of 2004-05
- UEFA's 2005-06 All-World Defensive Player of the Year
- Antonio Puerta Award
- ESM Team of the year: 2007-08
- ESM Team of the Month: April 2007, May 2007, September 2007, October 2007, November 2007, December 2007, January 2008
- FIFPro World XI: 2007-08
- M�stoles Sports Elite Award
- UEFA Team of the Year: 2008
- FIFA.com Team of the Year: 2008

sumber

No comments:

Post a Comment